• Indeks Berita
  • Terms of Service
  • Redaksi
mynewsindonesia.com
  • Home
  • Berita
  • Resto Review
  • Profile
  • Korporatisasi
No Result
View All Result
  • Home
  • Berita
  • Resto Review
  • Profile
  • Korporatisasi
No Result
View All Result
mynewsindonesia.com
No Result
View All Result

Dukung Pengembangan Wirausaha, OK OCE Peduli Bersama Rumah Zakat Salurkan Modal Usaha

Demi mendukung pertumbuhan ekonomi dan geakan ekonomi riil di masyarakat serta tumbuhnya wirausaha baru, gerakan sosial kemsyarakatan OK OCE Peduli bekerjasama dengan Rumah Zakat menyalurkan modal usaha dalam program ekonomi untuk para klien Bapas (Balai Pemasyarakatan).

Yunus by Yunus
Oktober 20, 2023
in Berita, Edukasi, EKBIS
0
Dukung Pengembangan Wirausaha, OK OCE Peduli Bersama Rumah Zakat Salurkan Modal Usaha
54
SHARES
208
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

MYNEWSINDONESIA.COM-Demi mendukung pertumbuhan ekonomi dan geakan ekonomi riil di masyarakat serta tumbuhnya wirausaha baru, gerakan sosial kemsyarakatan OK OCE Peduli bekerjasama dengan Rumah Zakat menyalurkan modal usaha dalam program ekonomi untuk para klien Bapas (Balai Pemasyarakatan).

Menurut Founder OK OCE Peduli, Herie Marjanto bahwa bantuan tersebut diberikan secara bertahap. “Tujuannya agar kita bisa melihat perkembangan dan peningkatan usaha para penerima manfaat setiap bulannya. Jika sudah terkonfirmasi membaik usahanya, maka bantuan berikutnya akan kami landingkan,” katanya.

Dalam kesempatan terpisah, Direktur Eksekutif OK OCE Peduli, Hanif Salahudin menyatakan bahwa pemberian modal ini adalah bentuk nyata kontribusi OK OCE Peduli untuk anak negeri, dalam hal ini pengembangan wirausaha dan modal usaha, sehingga penerima manfaat bisa merasakan support yang komprehensif dari OK OCE Peduli.

“Semoga dengan adanya support modal usaha ini membantu penerima manfaat dari OK OCE Peduli, semoga kegiatan ini bisa berkembang dan berlanjut untuk menambah wirausaha baru,” katanya.

Sementara itu, Rumah Zakat melalui fasilitatornya melakukan kunjungan ke lokasi usaha para klien Balai Pemasyarakatan (Bapas), salah satunya adalah Widia Asmarani, seorang pedagang sosis bakar di daerah Jl. kemayoran- Jakarta pusat.

Sebagai informasi, sebelumnya pernah di Lapas karena terjerat kasus narkoba, sehingga harus menjalani hukuman kurang lebih 4 tahun. Sekarang, Widia Asmarani, usaha sosis bakar untuk menghidupi keluarga.

Dari usaha sosis bakar tersebut, kini ia bisa menyekolahkan anak dan mempunyai kehidupan lebih baik. Apalagi, kondisi Widia Asmarani saat ini adalah single parent, karena suami sudah wafat saat ia berada dalam Lapas karena sakit sejak anaknya masih usia 3 tahun.

“Alhamdulillah, sejak bergabung dalam program ekonomi Ok OCE Peduli, Widia bersemangat dalam berdagang. Apalagi selain diberikan modal usaha, kami juga dibina terkait dengan pengembangan usaha, ada pelatihan keuangan, marketing dan branding, serta penjualan, sehingga kita bisa mengetahui apa yang harus kita lakukan ketika penjualan turun, dan bagaiamana memelihara iakatan kedekatan dengan konsumen,” katanya.

Menurut fasilittor Rumah Zakat, bahwa karena sejak keluar Lapas, Ibu Widia ini mulai usaha dari nol lagi. Merintis usaha kembali dengan semangat dan dedikasi untuk membesarkan anaknya. “Alhamdulillah Allah masih memberikan kesempatan untuk saya agar lebih baik lagi ke depannya, bisa bersosialisasi lagi dengan masyarakat sekitar. Terima kasih OK OCE Peduli dan Rumah Zakat, semoga terus eksis untuk membantu mereka yang kurang mampu seperti saya, semoga terus berkiprah untuk kebaikan wirausaha baru, yang butuh bimbingan usaha juga modal usaha yang kerap kali habis untuk menutupi biaya hidup,” katanya berharap.

Tags: BantuanBapasmodal usahaOK OCE PeduliRumah ZakatsalurkantangguhWirausaha
Previous Post

BRI Cabang Joglo Beri Hadiah Simpedes ke Nasabah, Suzuki Ertiga

Next Post

Prabowo-Yusril Ihza Mahendra, Pasangan Nasionalis Relijius Yang Ideal dan Paduan Jawa dan Luar Jawa yang Saling Melengkapi

Yunus

Yunus

Next Post
Prabowo-Yusril Ihza Mahendra, Pasangan Nasionalis Relijius Yang Ideal dan Paduan Jawa dan Luar Jawa yang Saling Melengkapi

Prabowo-Yusril Ihza Mahendra, Pasangan Nasionalis Relijius Yang Ideal dan Paduan Jawa dan Luar Jawa yang Saling Melengkapi

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Stay Connected test

  • 139 Followers
  • 48.7k Followers
  • 23.9k Followers
  • 99 Subscribers
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Perbaiki Diri, Kunci Sukses Putra Siregar Kembangkan Bisnis PStorenya

Perbaiki Diri, Kunci Sukses Putra Siregar Kembangkan Bisnis PStorenya

September 3, 2021
Bebek Boedjang, Kuliner Pontianak Tawarkan Rasa Khas dan Unik

Bebek Boedjang, Kuliner Pontianak Tawarkan Rasa Khas dan Unik

September 1, 2020
Naturalens, Soft Lens Lokal Berstandar Internasional Hadirkan Solusi Natural Looks yang tengah Trend

Naturalens, Soft Lens Lokal Berstandar Internasional Hadirkan Solusi Natural Looks yang tengah Trend

Desember 14, 2020
Bosan dengan Asam Urat dan Diabetes? Buang Pakai Detox Ini

Bosan dengan Asam Urat dan Diabetes? Buang Pakai Detox Ini

Maret 28, 2021

Hello world!

0
politisi pkb

Politisi PKB: Jangankan 1 Bulan, 3 Bulan Gaji Saja Saya Siap untuk Rohingya

0
panglima tni

Panglima TNI: Filipina Janji Bebaskan Lima WNI yang Disandera Abu Sayyaf

0
masa protes masalah rohingya

Massa Kembali Gelar Aksi Bela Rohingya di Kedubes Myanmar

0
Wali Kota Pekalongan Raih Top GPR Award 2025 Berkat Inovasi Humas Digital yang Adaptif dan Efektif

Wali Kota Pekalongan Raih Top GPR Award 2025 Berkat Inovasi Humas Digital yang Adaptif dan Efektif

November 9, 2025
PKM Unsil Tasikmalaya Manfaatkan Limbah Kulkas untuk Naikkan Produktivitas  Ikan KOI

PKM Unsil Tasikmalaya Manfaatkan Limbah Kulkas untuk Naikkan Produktivitas Ikan KOI

November 8, 2025
Kementerian ATR/BPN Raih Top GPR Award 2025

Kementerian ATR/BPN Raih Top GPR Award 2025

November 8, 2025
Kemenag Raih Top GPR Award 2025 untuk Komunikasi Publik Digital

Kemenag Raih Top GPR Award 2025 untuk Komunikasi Publik Digital

November 8, 2025

Recent News

Wali Kota Pekalongan Raih Top GPR Award 2025 Berkat Inovasi Humas Digital yang Adaptif dan Efektif

Wali Kota Pekalongan Raih Top GPR Award 2025 Berkat Inovasi Humas Digital yang Adaptif dan Efektif

November 9, 2025
PKM Unsil Tasikmalaya Manfaatkan Limbah Kulkas untuk Naikkan Produktivitas  Ikan KOI

PKM Unsil Tasikmalaya Manfaatkan Limbah Kulkas untuk Naikkan Produktivitas Ikan KOI

November 8, 2025
Kementerian ATR/BPN Raih Top GPR Award 2025

Kementerian ATR/BPN Raih Top GPR Award 2025

November 8, 2025
Kemenag Raih Top GPR Award 2025 untuk Komunikasi Publik Digital

Kemenag Raih Top GPR Award 2025 untuk Komunikasi Publik Digital

November 8, 2025
mynewsindonesia.com

MynewsIndonesia.com adalah situs berita yang menyajikan informasi beragam dan mengulas menjadi sajian informasi yang bermanfaat. Mengabarkan kebaikan adalah spirit berbagi positif demi berkontribusi untuk perbaikan negeri menjadi Indonesia lebih baik. Mynewsnetwork, adalah layanan press release distribution yang menjangkau seluruh Indonesia, publikasi personal, political marketing, dan business publication activity yang dapat menaikkan citra baik dimata pelanggan.

Follow Us

Recent News

Wali Kota Pekalongan Raih Top GPR Award 2025 Berkat Inovasi Humas Digital yang Adaptif dan Efektif

Wali Kota Pekalongan Raih Top GPR Award 2025 Berkat Inovasi Humas Digital yang Adaptif dan Efektif

November 9, 2025
PKM Unsil Tasikmalaya Manfaatkan Limbah Kulkas untuk Naikkan Produktivitas  Ikan KOI

PKM Unsil Tasikmalaya Manfaatkan Limbah Kulkas untuk Naikkan Produktivitas Ikan KOI

November 8, 2025
  • Indeks Berita
  • Terms of Service
  • Redaksi

© 2025 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.

No Result
View All Result
  • Home
  • Berita
  • Resto Review
  • Profile
  • Korporatisasi

© 2025 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.