• Indeks Berita
  • Terms of Service
  • Redaksi
mynewsindonesia.com
  • Home
  • Berita
  • Resto Review
  • Profile
  • Korporatisasi
No Result
View All Result
  • Home
  • Berita
  • Resto Review
  • Profile
  • Korporatisasi
No Result
View All Result
mynewsindonesia.com
No Result
View All Result

Fujifilm Resmi Luncurkan Mirrorless Fujifilm X-T4 di RI

adm by adm
Maret 5, 2020
in autotekno
0
Fujifilm Resmi Luncurkan Mirrorless Fujifilm X-T4 di RI

Fujifilm XT-4

53
SHARES
202
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Akhirnya, Fujifilm meluncurkan kamera mirrorless terbaru X-T4 di Indonesia. Salah satu fitur terbaru X-T4 adalah In-Body Image Stabilizer 5-axis dengan tingkat kompensasi mencapai 6,5 stop. Dengan IBIS, lensa-lensa yang tidak memiliki OIS pun bisa distabilkan.

X-T4 adalah kamera mirrorless kedua dari Fujifilm yang mendapat fitur IBIS, setelah X-H1 keluaran awal 2018. Dibandingkan X-H1, unit IBIS pada X-T4 diklaim berukuran lebih ringkas dan kecil sehingga bodi kamera juga bisa dijaga agar tak bertambah besar.

Seperti X-T200, kini layar X-T4 menggunakan fully-articulated (vari-angle) touch screen yang bisa dibuka ke arah samping, lalu diputar ke bawah dan ke atas, termasuk menghadap ke arah depan.

Kapasitas baterai ikut ditingkatkan hingga kini bisa menghasilkan 500 hingga 600 shot dalam sekali pengisian, dibandingkan baterai X-T3 yang memiliki rating 300 shot.

Kotak kemasan X-T4 tak menyertakan charger baterai eksternal, tapi kamera tersebut kini bisa diisi baterainya dengan USB-PD charging. Pembaruan lain mencakup mekanisme shutter anyar yang disebut memiliki rating hingga 300.000 jepretan. Kecepatan burst kini mencapai 15 FPS, naik dari 11 FPS di X-T3.

Bagian sensor dan prosesor gambar sendiri tak berubah dari X-T3, tetap dengan BSI CMOS X-Trans 4 26 megapiksel dan chip quad-core X-Processor 4. Sensitivitas fokus X-T4 mencapai -6 EV, dari sebelumnya -3 EV di X-T3.

Untuk urusan video, X-T4 bisa merekam DCI 4K hingga 60 FPS dengan bit rate 400 Mbps, Full-HD 1080p hingga 240 FPS 200 Mbps, dan F-Log dengan warna 10-bit yang langsung direkam di memory card.

Dihimpun PetaPixel, Fujifilm X-T4 rencananya akan mulai dijual di sekitar kuartal-II 2020. Kamera itu dibanderol 1.700 dollar AS atau sekitar Rp23,8 juta untuk versi body only dalam pilihan warna black dan silver.

Tags: fujifilmfujifilm xt-4
Previous Post

Siapakah Jaringan Operator Seluler Terbaik di RI?

Next Post

Hyundai Mobil Indonesia Ganti Status Jadi Dealer Utama

adm

adm

Next Post
Hyundai Mobil Indonesia Ganti Status Jadi Dealer Utama

Hyundai Mobil Indonesia Ganti Status Jadi Dealer Utama

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Stay Connected test

  • 139 Followers
  • 48.7k Followers
  • 23.9k Followers
  • 99 Subscribers
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Perbaiki Diri, Kunci Sukses Putra Siregar Kembangkan Bisnis PStorenya

Perbaiki Diri, Kunci Sukses Putra Siregar Kembangkan Bisnis PStorenya

September 3, 2021
Bebek Boedjang, Kuliner Pontianak Tawarkan Rasa Khas dan Unik

Bebek Boedjang, Kuliner Pontianak Tawarkan Rasa Khas dan Unik

September 1, 2020
Naturalens, Soft Lens Lokal Berstandar Internasional Hadirkan Solusi Natural Looks yang tengah Trend

Naturalens, Soft Lens Lokal Berstandar Internasional Hadirkan Solusi Natural Looks yang tengah Trend

Desember 14, 2020
Bosan dengan Asam Urat dan Diabetes? Buang Pakai Detox Ini

Bosan dengan Asam Urat dan Diabetes? Buang Pakai Detox Ini

Maret 28, 2021

Hello world!

0
politisi pkb

Politisi PKB: Jangankan 1 Bulan, 3 Bulan Gaji Saja Saya Siap untuk Rohingya

0
panglima tni

Panglima TNI: Filipina Janji Bebaskan Lima WNI yang Disandera Abu Sayyaf

0
masa protes masalah rohingya

Massa Kembali Gelar Aksi Bela Rohingya di Kedubes Myanmar

0
Wali Kota Pekalongan Raih Top GPR Award 2025 Berkat Inovasi Humas Digital yang Adaptif dan Efektif

Wali Kota Pekalongan Raih Top GPR Award 2025 Berkat Inovasi Humas Digital yang Adaptif dan Efektif

November 9, 2025
PKM Unsil Tasikmalaya Manfaatkan Limbah Kulkas untuk Naikkan Produktivitas  Ikan KOI

PKM Unsil Tasikmalaya Manfaatkan Limbah Kulkas untuk Naikkan Produktivitas Ikan KOI

November 8, 2025
Kementerian ATR/BPN Raih Top GPR Award 2025

Kementerian ATR/BPN Raih Top GPR Award 2025

November 8, 2025
Kemenag Raih Top GPR Award 2025 untuk Komunikasi Publik Digital

Kemenag Raih Top GPR Award 2025 untuk Komunikasi Publik Digital

November 8, 2025

Recent News

Wali Kota Pekalongan Raih Top GPR Award 2025 Berkat Inovasi Humas Digital yang Adaptif dan Efektif

Wali Kota Pekalongan Raih Top GPR Award 2025 Berkat Inovasi Humas Digital yang Adaptif dan Efektif

November 9, 2025
PKM Unsil Tasikmalaya Manfaatkan Limbah Kulkas untuk Naikkan Produktivitas  Ikan KOI

PKM Unsil Tasikmalaya Manfaatkan Limbah Kulkas untuk Naikkan Produktivitas Ikan KOI

November 8, 2025
Kementerian ATR/BPN Raih Top GPR Award 2025

Kementerian ATR/BPN Raih Top GPR Award 2025

November 8, 2025
Kemenag Raih Top GPR Award 2025 untuk Komunikasi Publik Digital

Kemenag Raih Top GPR Award 2025 untuk Komunikasi Publik Digital

November 8, 2025
mynewsindonesia.com

MynewsIndonesia.com adalah situs berita yang menyajikan informasi beragam dan mengulas menjadi sajian informasi yang bermanfaat. Mengabarkan kebaikan adalah spirit berbagi positif demi berkontribusi untuk perbaikan negeri menjadi Indonesia lebih baik. Mynewsnetwork, adalah layanan press release distribution yang menjangkau seluruh Indonesia, publikasi personal, political marketing, dan business publication activity yang dapat menaikkan citra baik dimata pelanggan.

Follow Us

Recent News

Wali Kota Pekalongan Raih Top GPR Award 2025 Berkat Inovasi Humas Digital yang Adaptif dan Efektif

Wali Kota Pekalongan Raih Top GPR Award 2025 Berkat Inovasi Humas Digital yang Adaptif dan Efektif

November 9, 2025
PKM Unsil Tasikmalaya Manfaatkan Limbah Kulkas untuk Naikkan Produktivitas  Ikan KOI

PKM Unsil Tasikmalaya Manfaatkan Limbah Kulkas untuk Naikkan Produktivitas Ikan KOI

November 8, 2025
  • Indeks Berita
  • Terms of Service
  • Redaksi

© 2025 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.

No Result
View All Result
  • Home
  • Berita
  • Resto Review
  • Profile
  • Korporatisasi

© 2025 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.